Segenap Civitas STIE Dewantara mengucapkan selamat hari Natal bagi yang merayakannya dan selamat tahun baru 2016. Semoga selalu sukses dan tercapai segala harapan di tahun mendatang.
Yearly Archives: 2015
Sehubungan dengan Hari Raya Natal 2015, maka dengan ini kami informasikan bahwa Cuti Bersama ditetapkan di tanggal 24, 25, dan 26 Desember 2015, dan kegiatan perkuliahan aktif kembali di hari Senin, 28 Desember 2015.
Field Trip Angkatan 25 akan dilaksanakan pada tanggal 08-09 Januari 2016. Dengan biaya Rp. 775.000,- Untuk mahasiswa yang akan mengikuti Field Trip tersebut, diharapkan menyelesaikan pembayarannya paling lambat 02 Januari 2016 dengan menghubungi sekretariat, sdr. Mujito atau sdri. Riana.
Dukung teman kita Muhamad Hamdani dalam Mister Tourism Jawa Barat 2015/16 dengan cara: 1. Follow Official Account Instagram @jabarfactor 2. Cari Foto Finalis Asal Kota Bogor Muhamad Hamdani 3. Like foto dan jangan lupa komentar dengan hashtag #MuhamadHamdani
Biopori adalah sebuah lubang yang berdiameter 10 centimeter dengan kedalaman 100 centimeter. Di bagian mulutnya biasanya dipasang sebuah pipa paralon untuk mencegah lubang tersebut tertutup oleh kotoran atau timbunan tanah. Fungsi biopori adalah untuk meningkatkan daya serap tanah terhadap air. Sudah sejak awal tahun 2015 ini, Gerakan 5 Juta Biopori […]
Pada hari Sabtu Tanggal 12 Desember 2015, Kampus STIE Dewantara Cibinong mengadakan Seminar Umum MANAJEMEN PERUBAHAN DAN INOVASI dengan tema “Antisipasi Menghadapi Masyarakat Ekonomi ASEAN” dengan Pembica Prof. Dr. Ir. M. Syamsul Ma’arif, M.Eng., Dipl.Ing., MEA. Tantangan dan kesempatan UKM Indonesia dalam menghadapi Masyarakat Ekonomi ASEAN dibahas dalam seminar umum ini. Masyarakat […]