Rekruitmen PT. Krakatau Posco Energy

PT. Krakatau Posco Energy (KPE) adalah joint venture company antara PT Krakatau Daya Listrik (Krakatau Steel Group) dan Posco Energy (Posco Group). Saat ini, PT KPE sedang membangun pembangkit listrik tenaga uap berkapasitas 2 x 100 MW sejak September 2011. Pembangkit listrik ini berlokasi di Kawasan Industri Krakatau, Cilegon.
Energi listrik yang dihasilkan akan disalurkan untuk Integrated Steel Mill (ISM) Krakatau Posco. ISM sendiri membutuhkan energi listrik kurang lebih sebanyak 200 MW untuk proses produksinya. Dalam pengoperasiannya, KPE memanfaatkan off-gas dari Blast Furnace di ISM sebagai bahan bakar utama.
KPE adalah perusahaan energi yang ramah lingkungan karena menggunakan off-gas dari ISM Krakatau Posco, dimana biasanya gas-gas tersebut dibuang begitu saja, tetapi oleh KPE justru dimanfaatkan sebagai bahan bakar. Dengan demikian, KPE juga ikut berpartisipasi dalam pengurangan emisi gas CO2 di udara dan mematuhi prinsip Clean Development Mechanism (CDM).
PT. Krakatau Posco Energy membuka Lowongan kerja mengundang para Professional muda yang Berkualitas, Sangup bekerja Keras dan memiliki Motivasi yang tinggi untuk menjadi bagian dari PT. Krakatau Posco Energy menempati posisi jabatan sebagai:

1. SAFETY OFFICER
2. ACCOUNTANT STAFF

General Requirements:

  • Bachelor graduates (S1)
  • Maximum 28 years old for Accountant Staff, 30 years old for Safety Officer
  • Prefer with experience min. 3 yrs (Fresh graduates are welcome to apply)
  • GPA/IPK min 2.85 of 4.0 scale
  • Minimum TOEFL Score : 500
  • Good Personality, High Integrity, High Discipline, Hard working,diligent, creative, initiative and able to interact with other teams effectivelly
  • Work location Kawasan Industri Krakatau, Cilegon, Banten

Major :

  1. Accountant
  2. Health & Safety (K3)
Bagi anda yang berminat melamar posisi lowongan kerja diatas untuk bergabung dan mengembangkankarir bersama PT. Krakatau Posco Energy, silahkan kirimkan Aplikasi lamaran kerja anda lengkap beserta CV, Pas foto berwarna terbaru serta kelengkapan dokumen-dokumen pendukung lainnya di tujukan ke alamat:
PT. Krakatau Posco Energy
Jl. Afrika No. 2 Kawasan Industri Krakatau, Cilegon
atau via email:
e-mail: rahma@krakatauposcoenergy.com